Al Fathir Voice – Adikku
39
![]() |
Al Fathir Voice – Adikku |
Chord gitar dan Lirik lagu Al Fathir Voice – Adikku terbaru dan terupdate
#Fathir #Voice #Adikku
Ungkapan cinta di dalam doa
dilantunkan oleh ayah dan bunda
menyatukan hati
hati kita berdua
dalam naungan ridho Nya
dilantunkan oleh ayah dan bunda
menyatukan hati
hati kita berdua
dalam naungan ridho Nya
Anugerah terindah adikku tercinta
ku genggam tanganmu dalam dekap cinta
takkan ku lepas akan kujaga selamanya
agar gelisah tak selimuti duka
reff:
ya Allah dengarkanlah
suara hati lantunan melodi
sampaikan salam kasih suci ini
untuk adikku selamanya
ya Allah dengarkanlah
bisikkan kalbu curahan kata
terima kasih atas kisah kita berdua
oh adikku selamanya
No Comments